-->

Tau gak sih, kenapa air kelapa muda menyegarkan?

Oh ya guys, kalian tahu enggak sih kalau pohon kelapa atau sejenisnya itu sering juga disebut dengan “Tree Of Live” atau pohon kehidupan ? Maksudnya adalah setiap bagian dari pohon tersebut tidak terbuang cuma-cuma alias percuma guys. Dengan maksud lain semua dari bagian pohon itu bisa di manfaatkan semuanya.




Nah, yang paling sering dari pohon kelapa yang dicari adalah buah kelapa mudanya, untuk dinikmati airnya. Maklum guys, air kelapa muda memang menyegarkan selain itu juga enak.......

Tapi udah pada tahu belum nih ? Kenapa air kelapa muda bisa terasa menyegarkan ?? jadi begini nih guys sedikit penjelasannya...

Jadi, air kelapa muda itu bisa menyegarkan karena airnya itu mengandung larutan – larutan elektrolit. Selain itu juga mengandung mineral – mineral yang diperlukan oleh tubuh kita, seperti kalium. Dan disamping itu juga dia, air kelapa muda juga mengandung “Vito Hormon” yang berfungsi untuk membantu menyeimbangkan ion – ion yang ada di dalam tubuh kita guys.

Tau gak sih, kenapa air kelapa muda menyegarkan?
Nah pada saat kita meminum air kelapa muda tersebut menyebabkan ion – ion yang ada di dalam tubuh kita menjadi kembali seimbang, sehingga kita kembali merasa segar.

Ringkasan : Elektrolit pada air kelapa bisa mengembalikan ion - ion tubuh yang hilang setelah lelah beraktifitas, makanya badan akan merasa lebih segar setelah meminum air kelapa muda.
Gitu guys.

 Kategori post pilihan lainnya :
# Cerita Lucu
# Info dan Tips
# Kesehatan
# Puisi Abad Kejayaan
# Kisah Islami

No comments:

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel

glx_384ff51d8bb4d3d294173256e04ded62.txt Galaksion check: 2831b972811e64a22d77ceba3ee8a4a6